Surprise Me!

Ratusan Mahasiswa Banyumas Gelar Aksi Solidaritas Perkara Kasus Desa Wadas

2022-02-12 268 Dailymotion

BANYUMAS, KOMPAS.TV - Prihatin atas konflik yang terjadi di Desa Wadas Purworejo, ratusan mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi di Banyumas, Jawa Tengah menggelar aksi solidaritas. <br /> <br />Mereka mengecam tindakan represif yang dilakukan aparat kepolisian terhadap warga wadas. <br /> <br />Ratusan mahasiswa menggelar aksi solidaritas, di depan Kantor Bupati dan DPRD Banyumas pada Jumat (11/02) siang. <br /> <br />Baca Juga Akademisi Kritik Ganjar: Dialog dengan Warga Desa Wadas Bukan Syarat Memaksakan Proyek di https://www.kompas.tv/article/260768/akademisi-kritik-ganjar-dialog-dengan-warga-desa-wadas-bukan-syarat-memaksakan-proyek <br /> <br />Mereka mengecam aksi represif oleh aparat kepolisian terhadap warga di Desa Wadas, Purworejo, Jawa Tengah. <br /> <br />Mahasiswa juga meminta pihak DPRD Banyumas, untuk menyampaikan sejumlah tuntutan kepada Gubernur Jawa Tengah, di antaranya meminta agar penambangan batu andesit ditutup. <br /> <br />Mahasiswa menilai, penambangan merusak kelestarian alam di Desa Wadas. <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/260836/ratusan-mahasiswa-banyumas-gelar-aksi-solidaritas-perkara-kasus-desa-wadas

Buy Now on CodeCanyon