Mengaku Sebagai Dokter, Pria Ini Menikah dengan 18 Wanita Sekaligus demi Mencuri Uang Mereka<br /><br />Seorang pria asal India dituduh sudah menipu 18 orang wanita untuk menikah dengannya hanya untuk mencuri uang dari istri-istrinya.<br /><br />Melansir Insider, pria 67 tahun bernama Bibhu Prakash Swain tersebut ditangkap bulan ini di Bhubaneswar hanya beberapa minggu sebelum menikah dengan dua orang wanita lagi.<br /><br />Menurut kepolisian setempat, pria ini berpura-pura sebagai dokter berumur 51 tahun di situs kencan dan mencari pasangan wanita sukses berumur 40 tahun. Selengkapnya dalam video ini.<br /><br />Artikel terkait: https://www.suara.com/lifestyle/2022/02/25/152218/mengaku-sebagai-dokter-pria-ini-menikah-dengan-18-wanita-sekaligus-demi-mencuri-uang-mereka<br /><br />Pengisi Suara / Video Editor: Anistya Yustika Putri / Bayu Yunianto<br />==================================<br /><br />Homepage: https://www.suara.com<br />Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom<br />Instagram: https://www.instagram.com/suaradotcom <br />Twitter: https://twitter.com/suaradotcom<br /><br />
