Australia dan Papua New Guinea, PNG akan mengadakan rundingan minggu depan mengenai nasib pemohon suaka yang ditahan secara tidak sah di Kepulauan Manus.