Tangis Ibu Adam Deni Pecah Minta Maaf ke Ahmad Sahroni<br /><br /><br />Ibunda Adam Deni, Susiani menyampaikan permintaan maaf kepada Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni atas tindakan putranya. Perempuan paruh baya itu bahkan sampai menangis sesegukan. <br /><br />"Saya dari lubuk hati yang paling dalam sebagai orangtua Adam Deni mohon maaf yang sebesar-besarnya kepada Pak Ahmad Sahroni," kata Susiani menangis sesegukan Pengadilan Negeri Pengadilan Negeri Jakarta Utara, Senin (7/3/2022). Selengkapnya dalam video ini.<br /><br />Link terkait: <br />https://www.suara.com/news/2022/02/22/124943/minta-maaf-ke-ahmad-sahroni-dan-berharap-dibebaskan-adam-deni-saya-depresi-berat/komentar<br /><br />#AdamDeni #AhmadSahroni<br /><br />Video Editor: Dewi Yuliantini<br />===================================<br />Homepage: https://www.suara.com<br />Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom<br />Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/<br />Twitter: https://twitter.com/suaradotcom
