Surprise Me!

Jokowi Lepas Parade MotorGP Langsung dari Istana Negara

2022-03-16 1 Dailymotion

Presiden Joko Widodo (Jokowi) akhirnya melepas parade MotoGP dari depan Istana Negara.<br /><br />Jokowi mengenakan jaket merah sport mirip dengan yang dipakai oleh para pembalap.<br /><br />Kemudian mengangkat bendera bercorak papan catur sebagai tanda konvoi parade MotoGP dilepas untuk melaju di rute yang ditentukan.<br /><br />Rutenya sendiri di mulai dari depan Istana hingga berakhir di kawasan Bundaran HI menuju Hotel Kempinski.<br /><br />Reporter: Bachtiar<br />Penulis Naskah: Erlangga Agung Asmoro

Buy Now on CodeCanyon