JAKARTA, KOMPAS.TV - Polisi terus mengusut aliran uang dari tersangka kasus dugaan penipuan investasi bodong berkedok Trading Binary Option, dengan tersangka Indra Kenz. <br /> <br />Jumat (18/3/2022) pagi, pengusaha Rudy Salim diperiksa penyidik Bareskrim. <br /> <br />Rudy tiba di Bareskrim Polri sekitar pukul 9.30 pagi. <br /> <br />Penyidik ingin mengetahui sedalam apa keterkaitan antara Rudy Salim dengan sang Crazy Rich Medan yang kini jadi tersangka, Indra Kenz. <br /> <br />Sebelumnya, Rudy Salim juga kerap muncul di konten media sosial Indra Kenz. <br /> <br />Ia pamer beli mobil mewah dari showroom milik Rudy Salim. <br /> <br />Baca Juga Tok! Dua Anggota Polisi Penembak Empat Laskar FPI Divonis Bebas di https://www.kompas.tv/article/271697/tok-dua-anggota-polisi-penembak-empat-laskar-fpi-divonis-bebas <br /> <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/271702/buntut-kasus-investasi-bodong-crazy-rich-medan-indra-kenz-pengusaha-rudy-salim-diperiksa-polisi
