Surprise Me!

BPJPH Kemenag Sebut Sertifikasi Halal Harus Dilakukan Bersama dengan MUI!

2022-03-19 659 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Majelis Ulama Indonesia (MUI) menggelar pertemuan bersama Badan Penyelenggaraan Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama di Kantor MUI, Jalan Proklamasi, Menteng, Jakarta Pusat, pada Jumat (18/3) sore. <br /> <br />Dalam pertemuan itu, Kepala Pusat Registrasi dan Sertifikasi Halal BPJPH Kemenag menjelaskan untuk proses pengambilan sertifikasi halal tidak dilakukan sendiri, melainkan dilakukan bersama-sama. <br /> <br />Hal ini karena proses sertifikasi saling terkait. <br /> <br />Sementara terkait logo baru halal yang saat ini beredar, sepenuhnya adalah kewenangan dari BPJPH. <br /> <br />_____ <br /> <br />Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live. <br /> <br />Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV! <br /> <br />Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/272042/bpjph-kemenag-sebut-sertifikasi-halal-harus-dilakukan-bersama-dengan-mui

Buy Now on CodeCanyon