Surprise Me!

Joe Biden Sebut Presiden Rusia Vladimir Putin Tukang Daging

2022-03-27 272 Dailymotion

WARSAW, KOMPAS.TV Presiden Amerika Serikat Joe Biden menjuluki Presiden Rusia Vladimir Putin sebagai 'tukang daging'. <br /> <br />Saat mengunjungi pusat pengungsi Ukraina di Stadion Nasional Polandi di Warsaw, Joe Biden ditanyai oleh Wartawan terkait keputusan Putin memerintahkan Rusia untuk invasi Ukraina. <br /> <br />"Dia seorang tukang daging,"ujar Biden. <br /> <br />Baca Juga Biden ke Putin: Demi Tuhan, Orang Ini Tidak Bisa Tetap Berkuasa di https://www.kompas.tv/article/274277/biden-ke-putin-demi-tuhan-orang-ini-tidak-bisa-tetap-berkuasa <br /> <br />Saat ditanyai lebih lanjut, Biden tidak menjelaskan lebih lanjut terkait pernyataannya tersebut. <br /> <br />Biden juga dijadwalkan akan mengadakan pertemuan dengan Menteri Luar Negeri Ukraina Dmytro Kuleba dan Menteri Pertahanan Ukraina Oleksii Rezniko. <br /> <br />Sebelumnya Biden juga mempunyai julukan untuk Putin yakni penjahat perang <br /> <br />Video Editor: Laurensius Galih <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/274294/joe-biden-sebut-presiden-rusia-vladimir-putin-tukang-daging

Buy Now on CodeCanyon