Surprise Me!

Lapor Alamat Teman yang Sering Bolos ke Guru, Siswa SMP Dikeroyok di Belakang Sekolah

2022-03-31 68 Dailymotion

JEMBER, KOMPAS.TV - Siswa Sekolah Menengah Pertama atau SMP di Kabupaten Jember, Jawa Timur dikeroyok di belakang sekolah. Pihak keluarga yang tidak terima dengan kejadian tersebut kemudian melapor ke polisi. <br /> <br />Baca Juga Terapkan PPKM Level 2, Sekolah di Semarang Mulai Berlakukan PTM 100 Persen di https://www.kompas.tv/article/274783/terapkan-ppkm-level-2-sekolah-di-semarang-mulai-berlakukan-ptm-100-persen <br /> <br />Aksi pengeroyokan siswa SMP terjadi pada saat siswa tersebut pulang sekolah hari Selasa, 29 Maret 2022. <br /> <br />Pengeroyokan diduga dilakukan oleh sekelompok siswa lainnya karena korban melaporkan rumah teman mereka yang suka bolos pelajaran kepada guru. <br /> <br />Akibat dari pengeroyokan tersebut siswa yang menjadi korban mengalami luka lebam di bagian lengan, punggung, dan dada. <br /> <br />Keluarga korban yang tidak terima kemudian melaporkan kejadian tersebut ke polisi. <br /> <br />Polisi akhirnya memanggil 10 orang siswa yang diduga terlibat dalam peristiwa pengeroyokan tersebut. <br /> <br />Selain itu, polisi juga melakukan mediasi terkait peristiwa tersebut. <br /> <br />Baca Juga Miris, Aksi Tawuran Usai Ujian Sekolah Menewaskan Satu Pelajar Akibat Luka Bacok! di https://www.kompas.tv/article/275666/miris-aksi-tawuran-usai-ujian-sekolah-menewaskan-satu-pelajar-akibat-luka-bacok <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/275740/lapor-alamat-teman-yang-sering-bolos-ke-guru-siswa-smp-dikeroyok-di-belakang-sekolah

Buy Now on CodeCanyon