Penuhi Stok Darah Selama Ramadhan, RS Hermina Depok dan PMI Gelar Donor Darah
2022-04-01 2 Dailymotion
RS Hermina Depok bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) menggelar kegiatan donor darah yang diikuti tenaga kesehatan serta jajaran staff rumah sakit.