Surprise Me!

Membedah Saham Perdana GoTo, Simak Selengkapnya

2022-04-05 1,218 Dailymotion

KOMPAS.TV - Banyak pertanyaan sampai ganjalan yang mewarnai minat beli saham perdana Gojek Tokopedia alias Goto. <br /> <br />Mulai dari kinerja yang merugi dan sulit untung, hingga anggapan harga saham kemahalan. <br /> <br />Goto menargetkan dana sekitar Rp 15 triliun saat IPO. <br /> <br />Cukupkah itu untuk memenuhi kebutuhan ekspansi perusahaan gabungan di bawah Goto? dengan catatan rugi yang dicatatkan masih besar. <br /> <br />Baca Juga Atasi Kelangkaan Minyak, Satuan Tugas Dibentuk dan Pemerintah Hadirkan Bantuan Langsung Tunai! di https://www.kompas.tv/article/276947/atasi-kelangkaan-minyak-satuan-tugas-dibentuk-dan-pemerintah-hadirkan-bantuan-langsung-tunai <br /> <br />Goto menempuh beberapa strategi IPO, mulai dari mengalokasikan saham ke mitra dan juga menawarkan kepada pengguna Gojek dan Tokopedia dengan nominal tertentu. <br /> <br />Untuk mengetahui informasi selengkapnya, tonton dialog Kompas Bisnis bersama Kevin Aluwi selaku Direktur Goto Gojek Tokopedia Tbk dan Ceo & Co-Founder Gojek. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/276949/membedah-saham-perdana-goto-simak-selengkapnya

Buy Now on CodeCanyon