Surprise Me!

Jembatan Utama Lapuk Hingga Ambruk, 9 Orang Penyeberang Terluka dan 2 Kampung Terisolasi

2022-05-06 9 Dailymotion

SUKABUMI, KOMPAS.TV - Sebuah jembatan penghubung antarkampung di Kabupaten Sukabumi Jawa Barat ambruk. <br /> <br />Akibatnya sebanyak 9 warga yang saat itu melintas terjatuh dan mengalami luka-luka. <br /> <br />Robohnya jembatan ini diduga karena sudah lapuk dimakan usia. <br /> <br />Jembatan tersebut merupakan satu-satunya akses penghubung antara Kampung Kaum Kidul dan Kampung Benda yang terletak di Kabupaten Sukabumi. <br /> <br />Akibat dari ambruknya jembatan tersebut, dua kampung tersebut kini terisolasi. <br /> <br />Warga kedua kampung tersebut kini membutuhkan perahu karet untuk menyeberang sungai untuk fasilitas transportasi sementara. <br /> <br />Sementara itu, sembilan orang korban jembatan ambruk saat ini tengah menjalani perawatan medis. <br /> <br /> <br /> <br />---- <br /> <br />Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live <br /> <br />Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV! <br /> <br />Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/286424/jembatan-utama-lapuk-hingga-ambruk-9-orang-penyeberang-terluka-dan-2-kampung-terisolasi

Buy Now on CodeCanyon