Surprise Me!

Pameran UMKM Jelang KTT G 20 Di Pasar Nusa Dua

2022-05-10 89 Dailymotion

BADUNG, KOMPAS TV - Menteri Koperasi dan UMKM, Teten Masduki mengungkapkan, selama dua tahun pandemi Covid-19, Indonesia bisa bertahan sampai saat ini adalah sebagian besar karena hasil dari UMKM. <br /> <br />Hal tersebutlah yang menjadi dasar diresmikannya Pasar Nusa Dua di Kabupaten Badung. Pasar ini khususnya akan memamerkan produk UMKM, yang ditujukkan kepada para petinggi dan delegasi KTT G-20. Pameran ini pun diharapkan dapat kembali menguatkan pondasi ekonomi negara Indonesia. <br /> <br />Di sisi lain Presiden Joko Widodo memerintahkan para menterinya untuk segera membenahi perekonomian lewat UMKM, agar perekonomian di Indonesia bisa terus membaik meskipun dalam situasi pandemi Covid-19. <br /> <br />Pada pameran produk Umkm ini tentu saja produk-produk unggulan dari hasil para pelaku Umkm, yakni brand-brand lokal buatan asal Indonesia. Dengan adanya Pasar Nusa Dua ini diharapkan juga memberikan kekompakan bagi para pelaku UMKM untuk bisa bangkit meski di tengah pandemi. <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br />#kttg20 #umkm #pasarnusadua <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/287229/pameran-umkm-jelang-ktt-g-20-di-pasar-nusa-dua

Buy Now on CodeCanyon