Demi Gala, Haji Faisal Cari Penyebab Hilangnya Akun Instagram Vanessa Angel<br /><br /><br />Haji Faisal buka suara soal hilangnya akun Instagram Vanessa Angel. Ditemui di tokonya di Pasar Tanah Abang, Jakarta, Kamis (19/5/2022), ia mengaku sedang mencari tahu penyebabnya.<br /><br />"Itu sedang diselidiki," ujar Haji Faisal.<br /><br />Penting bagi Haji Faisal dan keluarga untuk mengembalikan lagi akun Instagram Vanessa Angel yang hilang. <br /><br /><br />#Gala #Instagram #VanessaAngel<br /><br /><br />Video Editor: Rahadyan Adi<br />===================================<br />Homepage: https://www.suara.com<br />Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom<br />Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/<br />Twitter: https://twitter.com/suaradotcom<br /><br />
