MAKASSAR, KOMPAS.TV - Asosiasi advokat indonesia mendorong berbagai perhimpunan advokat di indenesia untuk satu visi. Hal ini diharapkan agar para advokat punya satu kode etik hingga standar pendidikan yang sama. <br /> <br />Harapan agar berbagai perhimpunan advokat di indoensia ini untuk satu visi disampaikan ketua asosiasi advokat indonesiamuhammad ismaksaat membuka musyawarah nasional ke enam asosiasi advokat indonesia di kota makassar. <br /> <br />Pihaknya tak menapik perbedaan sudut pandang atas berbagai perhimpunan advokasinamun dengan persamaan visidi harapkan bisa memberikan nilai lebih bagi para advokat dan juga bisa menyamakan kode etik advokat di indonesia. <br /> <br /> " kita harus menetapkan,multi bar atau single bar.tapi kenyataan, persoalan ini standar pendidikan da profesi..ini kan bermasalah, tapi kita harus selesaikan " ungkap Muhammad Ismak, Ketua Umum Asosiasi Advokat Indonesia. <br /> <br /> <br />#asosiasiadvokatindonesia <br />#advokat <br />#asosiasiadvokat <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/303731/aai-dorong-perhimpunan-advokat-satu-visi
