Surprise Me!

Minggu Pagi Tol Jakarta-Cikampek Ramai Lancar, Diperkirakan Minggu Malam Waktu Arus Balik Idul Adha

2022-07-10 45 Dailymotion

KARAWANG, KOMPAS.TV - Arus lalu lintas Tol Jakarta Cikampek di Hari Raya Idul Adha terpantau ramai dan lancar. <br />Tidak ada antrean maupun kepadatan kendaraan dari pagi hingga siang. <br /> <br />Kendaraan warga dari arah Jakarta menuju Cikampek, Minggu (10/72022) pagi terpantau ramai dan lancar. <br /> <br />Kondisi ini berbeda dengan kondisi pada hari sebelumnya pada Jumat dan Sabtu dengan kondisi lalu lintas cukup padat, hingga polisi melakukan rekayasa lalu lintas "contraflow" selama dua hari kemarin. <br /> <br />Hari ini sejumlah titik yang sering menjadi titik kemacetan juga tampak lancar. <br /> <br />Diperkirakan Minggu malam nanti merupakan waktu arus balik lebaran Idul Adha. <br /> <br />Baca Juga Indahnya Toleransi Beragama, Warga Gelar Shalat Idul Adha di Depan Gereja Koinonia di https://www.kompas.tv/article/307619/indahnya-toleransi-beragama-warga-gelar-shalat-idul-adha-di-depan-gereja-koinonia <br /> <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/307624/minggu-pagi-tol-jakarta-cikampek-ramai-lancar-diperkirakan-minggu-malam-waktu-arus-balik-idul-adha

Buy Now on CodeCanyon