Surprise Me!

Unjuk Rasa Tolak Pengesahan RKUHP Di Kabupaten Gowa Berakhir Ricuh

2022-07-10 74 Dailymotion

GOWA, KOMPAS.TV - Demonstrasi penolakan pengesahan Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana atau RKUHP Di Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan berakhir ricuh. <br /> <br />Demostrasi penolakan RKUHP ini awalnya berjalan damai. Massa dari berbagai organisasi menggelar unjuk rasa dengan membakar ban bekas di tengah jalan. <br /> <br />Demostarasi pun ricuh setelah pengujuk rasa mencoba menahan truk untuk di gunakan sebagai panggung orasi. Aksi saling dorong pun terjadi antar demostran dan aparat kepolisian. <br /> <br />Beruntung kericuhan tak berlangsung lama. Para demostran pun kembali melanjutkan aksi mereka. <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br />#demonstrasi <br /> <br />#rkuhp <br /> <br />#ricuh <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/307611/unjuk-rasa-tolak-pengesahan-rkuhp-di-kabupaten-gowa-berakhir-ricuh

Buy Now on CodeCanyon