Dalam kurun waktu 2 tahun belakang ini saat masa pandemi, banyak masyarakat yang akhirnya membuka usaha dengan berbagai jenis konsep.<br />Salah satunya seperti yang dilakukan Fachrizal dan Rusdi, Owner Kandanghewan.id yang merupakan jasa custom pembuatan berbagai macam kebutuhan kandang untuk hewan-hewan peliharaan.<br />Menurut Fachrizal, saat ini kisaran harga termurah yang diproduksi Kandanghewan.id sekitar 700 Ribu sampai 900 Ribu, sedangkan harga termahal mampu menembus harga 30 Juta - 40 Juta.<br />Seperti apa proses produksi dalam pembuatan kandang hewan dan apa saja kendala yang dihadapi? Selengkapnya, simak program Face of Jakarta di atas.<br />Videografer/ Video Editor/ Creative: Adit Rianto/ Eko Hendra/ Amellia Fajriani
