MADINA, KOMPAS.TV - Mangalomang atau memasak lemang, sudah menjadi tradisi warga di Mandailing Natal, Sumatera Utara. <br /> <br />Tradisi ini dilakukan ketika menyambut datangnya Hari Raya Idul Adha. <br /> <br />Mangalomang biasa dilakukan warga sehari sebelum perayaan Idul Adha tiba. <br /> <br />Seperti di tahun- tahun sebelumnya, warga secara bahu-membahu menyiapkan berbagai keperluan dalam proses pembuatan lemang, yang nantinya disajikan dan disantap bersama keluarga. (*) <br /> <br />#mangalomang #lemang #mandailingnatal #sumaterautara #sumut #medan #beritamedan #beritadaerah <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/308014/mangalomang-tradisi-memasak-lemang-saat-idul-adha-bagi-warga-mandailing-natal
