Masih nekat nongkrong dan berkerumun melewati batas jam malam, belasan remaja komunitas citayam fashion week dibubarkan paksa oleh petugas.<br /><br />Hal tersebut untuk mencegah penyebaran Covid-19, serta antisipasi gangguan keamanan dan tindak kejahatan jalanan.<br /><br />Kontributor: Rani Sanjaya
