Surprise Me!

Polisi Kembali Lakukan Olah TKP di Rumah Irjen Ferdy Sambo, Status Bharada E Masih Sebagai Saksi

2022-07-13 1,662 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Setelah berlangsung hingga Rabu (13/07) dini hari, Polres Metro Jakarta Selatan, kembali menggelar olah TKP lanjutan di rumah Kadiv Propam Polri, pagi ini. <br /> <br />Olah TKP juga mengerahkan petugas dari Puslabfor Mabes Polri. <br /> <br />Baca Juga Kabareskrim Pimpin Olah TKP Penembakan Brigadir J oleh Bharada E di Rumdin Kadiv Propam Polri di https://www.kompas.tv/article/308622/kabareskrim-pimpin-olah-tkp-penembakan-brigadir-j-oleh-bharada-e-di-rumdin-kadiv-propam-polri <br /> <br />Sejak pagi tadi, sejumlah anggota kepolisian Polres Metro Jakarta Selatan, kembali mendatangi rumah dinas Kadiv Propam Polri, Irjen Ferdy Sambo yang berada di Komplek Polri Duren Tiga, Jakarta Selatan. <br /> <br />Diketahui, petugas kembali melakukan olah tempat kejadian perkara lanjutan, guna mengumpulkan alat bukti, terkait kasus penembakan Brigadir J oleh Bharada E. <br /> <br />Selain Polres Metro Jakarta Selatan, petugas Puslabfor Mabes Polri juga dikerahkan dalam kegiatan ini. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/308691/polisi-kembali-lakukan-olah-tkp-di-rumah-irjen-ferdy-sambo-status-bharada-e-masih-sebagai-saksi

Buy Now on CodeCanyon