Curhatan lelaki tentang dua orang perempuan yang ingin dijadikan sebagai istrinya viral di media-media sosial. <br />Dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @igtainmenttt, Jumat (15/7/2022), lelaki itu curhat kebingungan harus memilih yang mana dari dua perempuan tersebut. <br />"Saya pria 32 tahun, sedang dekat dengan dua wanita. Cuma ingin tahu, kalau followers di posisi saya, kalian bakal pilih yang mana?" tulis pria tersebut. <br />Perempuan pertama, tulisnya, berparas cantik seperti wanita Arab, serta berpendidikan tinggi. <br />VO/Video Editor: Sysy/Yulita Futty Hapsari
