Surprise Me!

Ratusan Nakes Terima Vaksin Booster Kedua

2022-08-04 151 Dailymotion

GORONTALO, KOMPAS TV - Dokter hingga perawat di lingkungan Rumah Sakit Toto Kabila, Kabupaten Bone Bolango Gorontalo kembali menerima vaksinasi penguat atau booster kedua pada Rabu siang. <br /> <br />Vaksinasi booster kedua yang diterima oleh tenaga kesehatan Rumah Sakit Toto Kabila ini adalah vaksin jenis pfizer dan moderna. <br /> <br />Direktur Rumah Sakit Toto Kabila Serli Daud Menyebut, vaksinasi booster kedua akan dilakukan selama dua pekan kedepan dengan target 400 tenaga kesehatan. <br /> <br />Vaksinasi akan dilakukan secara bertahap agar pelayanan di Rumah Sakit Toto tetap berjalan. <br /> <br />Meski memprioritaskan vaksinasi untuk tenaga kesehatan, namun pihak rumah sakit toto tetap membuka layan vaksinasi bagi masyarakat yang dijadwalkan pada Senin dan Rabu. <br /> <br /> <br /> <br />#vaksinasi <br /> <br />#boosterkedua <br /> <br />#nakes <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/315683/ratusan-nakes-terima-vaksin-booster-kedua

Buy Now on CodeCanyon