Surprise Me!

Diikuti 5 Negara, Ini Keseruan Event Surfing di Cimaja Sukabumi

2022-08-22 9 Dailymotion

#kabarbaik dikutip dari @sukabumiupdate.com, event surfing di Cimaja Sukabumi tak hanya diikuti para peselancar lokal, namun juga diikuti peselancar dari 5 negara lain. <br />. <br />Kegiatan ini bertajuk Cimaja Boardriders Independence Day Surf Contest 2022 yang dilaksanakan selama dua hari, pada Sabtu dan Minggu kemarin. Event ini digelar untuk mengasah kemampuan para Peselancar lokal. <br />. <br />Selain keindahannya ombak pantai Cimaja, ini cukup menantang bagi para peselancar, sehingga pantai ini kerap kali dipakai untuk event surfing.

Buy Now on CodeCanyon