Surprise Me!

Konsumsi Makanan Sehat Dan Olahraga Jaga Daya Tahan Tubuh Ditengah Pandemi

2022-09-02 6 Dailymotion

SORONG, KOMPAS.TV - Di tengah situasi Pandemi Covid-19 saat ini, dinas kesehatan Kota Sorong, mulai menggerakan masyarakat untuk tingkatkan hidup sehat, salah satunya dengan berolahraga dan mengkonsumsi makanan yang bergizi. <br /> <br />Hidup sehat yang diajarkan oleh dinas kesehatan Kota Sorong ini dimulai dengan senam bersama seluruh pegawai Pemda Kota Sorong, selanjutnya disajikan menu sehat seperti buah-buahan, untuk dikonsumsi. <br /> <br />Melalui gerakan masyarakat sehat ini bertujuan mengedukasi masyarakat penerapan pola hidup sehat dalam kehidupan, terutama di tengah Pandemi Covid 19 saat ini. <br /> <br />Diharapkan dengan adanya gerakan ini dapat mengurangi penyebaran wabah penyakit di tengah lingkungan masyarakat itu sendiri. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/324749/konsumsi-makanan-sehat-dan-olahraga-jaga-daya-tahan-tubuh-ditengah-pandemi

Buy Now on CodeCanyon