Resmi Diusulkan Jadi Pj Gubernur DKI Jakarta, Kasetpres Heru: Prosesnya Masih Jauh <br /><br />Kepala Sekretariat Presiden (Kasetpres) Heru Budi Hartono resmi diusulkan DPRD DKI Jakarta sebagai Pj Gubernur DKI Jakarta. Menanggapi itu, Heru menyebut kalau prosesnya masih panjang.<br /><br />"Masih ada proses lagi. Masih jauh, kan masih diproses di Kemendagri," kata Heru Budi Hartono saat dikonfirmasi, Rabu (14/9/2022). <br /><br />Selengkapnya dalam video ini.<br /><br />Link terkait: <br />https://www.suara.com/news/2022/09/14/092228/resmi-diusulkan-jadi-pj-gubernur-dki-jakarta-kasetpres-heru-prosesnya-masih-jauh <br /><br /><br /><br />#GubernurDKIJakarta #KasetpresHeru <br /><br />Pengisi Suara / Video Editor: Alda / Galih Fajar <br />===================================<br />Homepage: https://www.suara.com<br />Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom<br />Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/<br />Twitter: https://twitter.com/suaradotcom <br /><br />
