Surprise Me!

Sidang Vonis Ade Yasin Berakhir Ricuh, Pendukung Kecewa dengan Vonis 4 Tahun Penjara!

2022-09-24 383 Dailymotion

BANDUNG, KOMPAS.TV - Sidang vonis Bupati Bogor nonaktif, Ade Yasin, ricuh. <br /> <br />Pendukung Bupati Bogor nonaktif Ade Yasin, di pengadilan tindak pidana korupsi Bandung, langsung ricuh, setelah hakim membacakan putusan, Jumat (23/09) kemarin. <br /> <br />Ade Yasin, divonis empat tahun penjara, dan denda Rp 100 juta, subsider 6 bulan kurungan. <br /> <br />Menurut hakim, Ade terbukti dalam penyuapan senilai Rp1,9 miliar terhadap sejumlah petugas Badan Pemeriksa Keuangan Kantor Wilayah Jawa Barat. <br /> <br />Agar laporan keuangan pemerintah daerah 2021 mendapatkan status wajar tanpa pengecualian. <br /> <br />Ade Yasin yang hadir secara daring, dari rumah tahanan perempuan kelas 2A Bandung, menangis. <br /> <br />Atas putusan hakim, pihak Ade Yasin mengajukan banding karena putusan hakim lebih berat dibandingkan tuntutan jaksa. <br /> <br />Baca Juga Kondisi Sebagian Wilayah Donetsk Pasca Berhasil Direbut Kembali oleh Pasukan Urkaina dari Rusia di https://www.kompas.tv/article/331671/kondisi-sebagian-wilayah-donetsk-pasca-berhasil-direbut-kembali-oleh-pasukan-urkaina-dari-rusia <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/331676/sidang-vonis-ade-yasin-berakhir-ricuh-pendukung-kecewa-dengan-vonis-4-tahun-penjara

Buy Now on CodeCanyon