Surprise Me!

Leong, Makanan Khas Daerah Mamasa Yang Menggugah Selera

2022-09-26 10 Dailymotion

MAMASA, celebrities.id - Warga Kabupaten Mamasa Sulawesi Barat memiliki makanan khas bernama Leong.<br /><br />Makanan ini terbuat dari beras ketan yang dicampur dengan aneka rempah, lalu dimasukkan ke dalam sepotong bambu kemudian dibakar.<br /><br />Selain rasanya lezat dan nikmat leong juga memiliki aroma khas yang menggugah selera.<br /><br />Kontributor : Frendy Christian<br />

Buy Now on CodeCanyon