Sosial media dihebohkan dengan sebuah video berisi suara pertengkaran yang diduga Lesti Kejora dengan Rizky Billar. Penggalan video tersebut terlihat dengan latar belakang rumah Rizky Billar dibilangan Cilandak, Jakarta Selatan.<br /><br />Hal ini diketahui dari sebuah mobil Alphard putih yang terparkir dengan plat nomor L 35 LAR.
