JAKARTA, KOMPAS.TV - Beda cerita, soal perintah tembak dari Sambo terhadap Eliezer mengemuka di sidang perdana terdakwa pembunuhan berencana Yosua, <br /> <br />Ferdy Sambo dalam surat dakwaan, jaksa penuntut umum menyebut saat Ferdy Sambo sudah memanggil Yosua di Rumah Dinas Duren Tiga. <br /> <br />Sambo dengan emosi memerintahkan Yosua untuk berjongkok, dan memerintahkan Bharada Eliezer menembak Yosua dengan senjata yang sudah disiapkan. <br /> <br />Lain hal dengan nota keberatan Ferdy Sambo. <br /> <br />Versi Sambo, ia memerintahkan dengan kalimat "hajar" dan menyebut menembak ke dinding untuk lindungi Eliezer dari ancaman pembunuhan. <br /> <br />Baca Juga Putri Candrawathi Meminta Yosua Mengundurkan Diri Pasca Peristiwa Dugaan Pelecehan di Magelang! di https://www.kompas.tv/article/339038/putri-candrawathi-meminta-yosua-mengundurkan-diri-pasca-peristiwa-dugaan-pelecehan-di-magelang <br /> <br />_____ <br /> <br />Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv/live. <br /> <br />Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel youtube Kompas TV! <br /> <br />Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https:www.kompas.tv <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/339043/beda-cerita-perintah-tembak-yosua-versi-jaksa-sambo-jaksa-sambo-perintahkan-eliezer-tembak-yosua
