Surprise Me!

Perjuangan Sembuh dari Gagal Ginjal Akut Seorang Anak di Aceh, Hingga Cuci Darah Lima Kali

2022-10-23 159 Dailymotion

BANDA ACEH, KOMPAS TV Seorang ayah warga Kuta Alam, Banda Aceh kisahkan perjuangan sang anak sembuh dari penyakit gagal ginjal akut misterius. <br /> <br />Gejala gagal ginjal akut misterius pada Naura bermula dari demam. Orang tua Naura sempat membawa ke Puskesmas. <br /> <br />Baca Juga Bayi Usia 11 Bulan di Aceh Ini Cuci Darah Hingga 5 Kali, Berhasil Sembuh dari Gagal Ginjal Akut! di https://www.kompas.tv/article/340788/bayi-usia-11-bulan-di-aceh-ini-cuci-darah-hingga-5-kali-berhasil-sembuh-dari-gagal-ginjal-akut <br /> <br />Sepulang dari Puskesmas, gelaja naura berkembang menjadi timbul ruam, sakit tenggorokan, dan gangguan buang air kecil. <br /> <br />Naura tidak buang air kecil atau kencing selama dua hari, hingga kakinya membengkak. <br /> <br />Akhirnya ia jalani perawatan di rumah sakit selama 15 hari. Selama itu, Naura jalani cuci darah hingga lima kali. <br /> <br />Video Editor: Bara Bima <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/340831/perjuangan-sembuh-dari-gagal-ginjal-akut-seorang-anak-di-aceh-hingga-cuci-darah-lima-kali

Buy Now on CodeCanyon