Surprise Me!

Febri Diansyah soal Kesaksian Kamaruddin Simanjuntak: Ruang Sidang Kan Sakral, Saksi Harus Jujur!

2022-10-26 53 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Pernyataan Istri Sambo, Putri Candrawathi, ikut menembak Yosua, dilontarkan saksi Kamaruddin Simanjuntak, dalam sidang terdakwa Bharada Eliezer, Selasa (25/10) kemarin. <br /> <br />Pengacara keluarga Yosua itu, mendapatkan informasi awal, penembak Yosua adalah Eliezer dan Ferdy Sambo. <br /> <br />Namun, informasi yang berkembang, Putri Candrawati ikut menembak Yosua, dengan senjata yang diduga buatan Jerman. <br /> <br />Kuasa Hukum Putri, tegas membantah Kamaruddin, di antaranya karena tak ada keterangan soal Putri ikut menembak di dakwaan Jaksa Penuntut Umum (JPU) dan berkas perkara. <br /> <br />Pengacara Putri menekankan saksi tak boleh berbohong. <br /> <br />12 saksi keluarga, termasuk pengacara yosua, akan bertemu langsung dengan Putri Candrawathi, Selasa (1/11) nanti dalam Sidang Pembuktian untuk terdakwa Putri Candrawathi. <br />_____ <br /> <br />Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live. <br /> <br />Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV! <br /> <br />Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/342056/febri-diansyah-soal-kesaksian-kamaruddin-simanjuntak-ruang-sidang-kan-sakral-saksi-harus-jujur

Buy Now on CodeCanyon