Surprise Me!

Ingat! Kamu Wajib Melakukan Berbagai Pemeriksaan Ini Sebelum Menikah

2022-10-29 26 Dailymotion

KOMPAS.TV-Sebelum menikah pasangan calon pengantin juga harus melakukan premarital chek up. <br /> <br />Yakni pemeriksaan laboratorium yang dipersiapkan untuk memastikan status kesehatan kedua calon mempelai. <br /> <br />Berikut 8 jenis prematital check-up lengkap: <br /> <br />1.Pemeriksaan Golongan Darah dan Resus <br /> <br />Ini perlu dilakukan untuk mengetahui kecocokan rhesus serta efeknya terhadap ibu dan bayi. <br /> <br />2.Pemeriksaan Darah <br /> <br />Dianjurkan untuk mengetahui adanya risiko anemia dalam kehamilan sang istri. <br /> <br />3.Pemeriksaan Kadar Gula Darah <br /> <br />Pemeriksaan ini disarankan demi mencegah komplikasi yang disebabkan oleh diabetes saat wanita hamil. <br /> <br />4.Pemeriksaan Infeksi Menular Seksual (IMS) <br /> <br />Yakni untuk mendeteksi antibodi yang bereaksi terhadap bakteri sifilis, treponema pallidum, termasuk status HIV. <br /> <br />5.Tes Hepatitis B Surface Antigen (HBsAg) <br /> <br /> Ini dilakukan sebagai salah satu cara untuk mendeteksi penyakit Hepatitis B. <br /> <br />6.Pemeriksaan Urine <br /> <br />Untuk mengecek kelainan metabolic atau penyakit sistemik. <br /> <br />7.Pemeriksaan TORCH <br /> <br />Pemeriksaan TORCH (toksoplasmosis, rubella, cytomegalovirus, dan herpes) dianjurkan sebelum sebelum menikah <br /> <br />Masalah ini mungkin bisa muncul jika calon ibu tidak diberi vaksin TORCH: <br /> <br /> Penyakit kuning Masalah pendengaran Melahiran prematur Keguguran8.Pemeriksaan Organ Reproduksi <br /> <br />Untuk memastikan organ reproduksi dari calon mempelai berfungsi normal. <br /> <br />Baca Juga BPOM Disomasi! BPOM Dinilai Lalai Awasi Peredaran Obat yang Sebabkan Gagal Ginjal Akut di https://www.kompas.tv/article/342976/bpom-disomasi-bpom-dinilai-lalai-awasi-peredaran-obat-yang-sebabkan-gagal-ginjal-akut <br /> <br />Editor Video & Grafis: Dimas WPS <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/342980/ingat-kamu-wajib-melakukan-berbagai-pemeriksaan-ini-sebelum-menikah

Buy Now on CodeCanyon