Surprise Me!

AKBP Ridwan Ceritakan Kronologi Dipanggil Ferdy Sambo Usai Kematian Brigadir J

2022-11-03 49 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV Dalam sidang obstruction of justice hari ini (03/11), Irfan Widianto berhadapan dengan lima orang saksi yang mayoritas adalah anggota polisi. <br /> <br />Salah satunya adalah AKBP Ridwan Soplanit yang memberikan kesaksian tentang kronologi dan apa saja yang terjadi setelah penembakan Brigadir J terjadi di rumah Duren Tiga. <br /> <br />Baca Juga Ditanya Alasan Kenapa DVR CCTV di Duren Tiga Diganti, Ini Jawaban Saksi di https://www.kompas.tv/article/344572/ditanya-alasan-kenapa-dvr-cctv-di-duren-tiga-diganti-ini-jawaban-saksi <br /> <br />Dikatakan oleh Ridwan, dirinya dipanggil oleh Ferdy Sambo ke rumah Duren Tiga. <br /> <br />Keterangan dari Ridwan bahwa, Ferdy Sambo menyampaikan cerita yang sesuai dengan skenario tembak-menembak antara Bharada E dan Brigadir J yang didasari karena ada peristiwa pelecehan seksual. <br /> <br />Ridwan pun memanggil anggota polisi lainnya dan menggelar olah TKP. <br /> <br />Ferdy Sambo mengizinkan olah TKP namun berpesan pada Ridwan agar jangan jangan ribut-ribut. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/344586/akbp-ridwan-ceritakan-kronologi-dipanggil-ferdy-sambo-usai-kematian-brigadir-j

Buy Now on CodeCanyon