Surprise Me!

Timnas Indonesia U-20 Matangkan Persiapan Jelang Hadapi Moldova di Leg Kedua

2022-11-04 2 Dailymotion

Timnas Indonesia U-20 menggelar latihan jelang menghadapi Moldova pada laga uji coba kedua di Turki, Jumat (4/11/2022) malam. Pada pertemuan pertama, Garuda Nusantara sukses mengalahkan Moldova U-20 dengan skor 3-1. Kemenangan tersebut menjadi modal bagus untuk menambah kepercayaan diri para pemain Indonesia di laga nanti.<br /><br />Pelatih, Shin Tae-yong meminta agar para pemain Timnas Indonesia U-20 terus mengasah performa mereka demi menampilkan permainan terbaik.<br /><br />Laga uji coba ini sebagai persiapan Timnas U-20 Indonesia jelang tampil di Piala Asia U-20 2023, dan Piala Dunia U-20 2023.<br /><br />------------<br /><br />Penulis : Febry Rachadi<br />VE:FG

Buy Now on CodeCanyon