2 DPO Mujahidin Indonesia Timur Poso Tewas Ditembak Polisi, Ini Identitas Mereka
2022-11-18 174 Dailymotion
Jenazah dua tersangka dalam daftar pencarian orang (DPO) Mujahidin Indonesia Timur (MIT) Poso, tiba di RS Bhayangkara, Palu, Sulawesi Tengah, Rabu.