Surprise Me!

Polisi Sita Rp 3 Miliar Uang Palsu dari Penangkapan 2 Sindikat Produsen dan Pengedar Uang Palsu!

2022-11-20 319 Dailymotion

GARUT, KOMPAS.TV - Polisi tangkap dua sindikat produsen dan pengedar uang palsu di Kabupaten Garut, Jawa Barat. <br /> <br />Dari tangan tersangka polisi mengamankan uang palsu Rp 3 miliar, bahan pembuatan uang palsu, serta alat pencetak uang. <br /> <br />Salah satu tersangka adalah pelatih bulutangkis yang berperan sebagai pengedar uang palsu. <br /> <br />Keduanya terancam hukuman seumur hidup dan denda Rp 100 miliar. <br /> <br />Baca Juga Malaysia Punya Pemerintahan Baru Dipimpin Perikatan Nasional, Pakatan Harapan Jadi Oposisi di https://www.kompas.tv/article/350399/malaysia-punya-pemerintahan-baru-dipimpin-perikatan-nasional-pakatan-harapan-jadi-oposisi <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/350411/polisi-sita-rp-3-miliar-uang-palsu-dari-penangkapan-2-sindikat-produsen-dan-pengedar-uang-palsu

Buy Now on CodeCanyon