Ratusan satwa ilegal yang diselundupkan gunakan angkutan kapal laut dari Makassar, tujuan Pelabuhan Tanjung Perak berhasil digagalkan BBKP Surabaya.