Ilmuwan Sebut Es Besar Mencair di Greenland Mampu Menutupi Florida
2022-11-22 498 Dailymotion
Dengan perubahan iklim yang memicu suhu tinggi di Kutub Utara, Greenland kehilangan sejumlah besar es pada Rabu, 28 Juli 2021 dengan pencairan yang cukup untuk menutupi negara bagian Florida di Amerika Serikat.