Surprise Me!

Pakar Ekspresi Baca Gestur Ferdy Sambo di Persidangan: Ada Indikasi Berbohong

2022-12-07 93 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Hari ini (07/12/22) Ferdy Sambo menjadi saksi dalam sidang pembunuhan berencana Yosua dengan terdakwa Ricky Rizal, Eliezer, dan Kuat Maruf. <br /> <br />Pakar mikro ekspresi Monica Kumalasari mengatakan, ekspresi dan gestur Sambo sangat berbeda di sidang sebelumnya. <br /> <br />Baca Juga Eliezer Geleng-Geleng Dengar Kesaksian Ferdy Sambo Terkait Penembakan Yosua di https://www.kompas.tv/article/356162/eliezer-geleng-geleng-dengar-kesaksian-ferdy-sambo-terkait-penembakan-yosua <br /> <br />Monica menilai, nada dan intonasi suara Sambo sangat lambat. Selain itu Sambo juga menggunakan suara dalam. <br /> <br />Menurut Monica, hal itu termasuk salah satu indikasi orang yang sedang berbohong. <br /> <br />Dalam sidang mantan Kadiv Propam Polri ini bersaksi bahwa dirinya tidak perintahkan Eliezer untuk tembak Brigadir Yosua. <br /> <br />Sambo juga menceritakan insiden pelecehan seksual yang dialami Putri Candrawathi di Magelang. <br /> <br />Sambo bilang, Yosua masuk ke kamar Putri dan melakukan pemerkosaan. <br /> <br />Namun dalam persidangan, majelis hakim sempat mengatakan keterangan Ferdy Sambo tak masuk akal. <br /> <br />Lalu bagaimana ekspresi Sambo saat cerita soal pelecehans seksual Putri? Simak dialog selengkap bersama Monica Kumalasari, pakar mikro ekspresi. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/356212/pakar-ekspresi-baca-gestur-ferdy-sambo-di-persidangan-ada-indikasi-berbohong

Buy Now on CodeCanyon