Surprise Me!

Seorang Petani Tanam Ganja di Ladang

2023-01-12 13 Dailymotion

LAMPUNG, KOMPAS.TV - Anggota Satres Narkoba Polda Lampung menemukan tanaman ganja yang sengaja ditanam di salah satu ladang milik seorang petani di Desa Hatta Kecamatan Bakauheni Lampung Selatan. <br /> <br />Total ada sekitar 55 pohon tanaman ganja dengan tinggi 1 meter yang disamarkan dengan tanaman kacang dan sayur milik pelaku berinisial MUS 49 tahun. <br /> <br />Baca Juga Remaja Tewas Diserang Buaya Saat Jaring Ikan di https://www.kompas.tv/article/366942/remaja-tewas-diserang-buaya-saat-jaring-ikan <br /> <br />"Tersangka menyemai sendiri ganja tersebut," ujar Kompol M Budhi Setyadi Kasubdit III Ditres Narkoba Polda Lampung. <br /> <br />Selanjutnya pohon ganja ini dicabut oleh petugas yang disaksikan aparat pemerintah setempat. <br /> <br />Pelaku pemilik ladang yang juga menanam tanaman ganja siap panen tersebut sudah dibawa polisi dari kediamannya untuk selanjutnya dilakukan pemeriksaan guna mengetahui motif dan sumber bibit tanaman ganja yang ditanamnya. <br /> <br />#ganja #lampungselatan #petani <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/367374/seorang-petani-tanam-ganja-di-ladang

Buy Now on CodeCanyon