Surprise Me!

Arif Rachman, Hendra Kurniawan, dan Agus Nurpatria Jalani Sidang Perintangan Penyidikan Hari Ini

2023-01-13 52 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Sidang perintangan penyidikan atau obstruction of justice dari kasus pembunuhan Brigadir Yosua hari ini (13/01/23) kembali dilanjutkan di PN Jakarta Selatan. <br /> <br />Sidang hari ini beragendakan pemeriksaan terdakwa dan juga mendengarkan keterangan ahli. <br /> <br />Baca Juga Sambo Klaim Perintahkan Eliezer Berhenti Tembaki Yosua, Ini Kata Pengacara Eliezer di https://www.kompas.tv/article/366692/sambo-klaim-perintahkan-eliezer-berhenti-tembaki-yosua-ini-kata-pengacara-eliezer <br /> <br />Berdasarkan keterangan dari Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, hari ini digelar tiga agenda dalam sidang rintangan penyidikan. <br /> <br />Diantaranya adalah pemeriksaan terdakwa Arif Rachman Arifin, Hendra Kurniawan, dan Agus Nurpatria. <br /> <br />Sementara di ruang sidang terpisah, PN Jaksel juga menggelar sidang dengan agenda mendengarkan keterangan ahli yang dihadirkan dari terdakwa Irfan Widyanto. <br /> <br />Tiga orang ahli yang dihadirkan yaitu ahli hukum pidana, ahli ITE, dan psikolog forensik. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/367618/arif-rachman-hendra-kurniawan-dan-agus-nurpatria-jalani-sidang-perintangan-penyidikan-hari-ini

Buy Now on CodeCanyon