JAKARTA, KOMPAS.TV - Gerakan BEDA dan sejumlah selebritas mendeklarasikan Erick Thohir maju Ketua Umum PSSI periode 2023-2027. <br /> <br />Deklarasi beda digelar di Menteng, Jakarta Pusat mendukung Erick Thohir maju menjadi Ketum PSSI periode 2023-2027. <br /> <br />Baca Juga Buntut Kasus Dugaan Korupsi Pengadaan Lahan, KPK Geledah Kantor DPRD DKI Jakarta di https://www.kompas.tv/article/369517/buntut-kasus-dugaan-korupsi-pengadaan-lahan-kpk-geledah-kantor-dprd-dki-jakarta <br /> <br />Acara deklarasi ini dihadiri oleh tokoh pengamat sepak bola serta selebritas. <br /> <br />Mereka menilai hanya Erick Thohir yang bisa membenahi dan memajukan olahraga sepak bola di Indonesia, serta mempunyai pengalaman dalam administrasi sepak bola di Italia dan Amerika Serikat. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/369523/gerakan-beda-dan-selebritas-deklarasi-dukung-erick-thohir-maju-ketum-pssi
