KOMPAS.TV - Presiden Joko Widodo mencoba langsung Kendaraan Taktis yang diberi nama "Maung" buatan PT Pindad, disopiri Menteri Pertahanan Prabowo Subianto. <br /> <br />Baca Juga Analisa Ketimpangan Tuntutan Kepada Putri Candrawathi dan Richard Eliezer di https://www.kompas.tv/article/369574/analisa-ketimpangan-tuntutan-kepada-putri-candrawathi-dan-richard-eliezer <br /> <br />Usai Rapat Pimpinan Kementerian Pertahanan 2023, Menhan Prabowo langsung menyopiri Presiden Joko Widodo dengan mengendarai Rantis Maung buatan PT Pindad. <br /> <br />Presiden meminta Kemenhan menjadi orkestrator untuk menjembatani kepentingan antar lembaga pertahanan dan keamanan di Indonesia. <br /> <br />Presiden RI Joko Widodo bersama Menteri Pertahanan Prabowo Subianto telah resmi memberikan nama "Maung" untuk kendaraan taktis operasional TNI. <br /> <br />Baca Juga Tuntutan Putri Lebih Ringan dari Eliezer, Keluarga Yosua: Ya Hukum di Indonesia Tumpul ke Atas di https://www.kompas.tv/article/369576/tuntutan-putri-lebih-ringan-dari-eliezer-keluarga-yosua-ya-hukum-di-indonesia-tumpul-ke-atas <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/369580/momen-prabowo-sopiri-presiden-jokowi-saat-coba-maung-buatan-pt-pindad
