Surprise Me!

Rumah Dua Lantai Roboh, Diduga Akibat Pondasi Bangunan yang Tergerus Erosi

2023-01-27 2 Dailymotion

CIMAHI, KOMPAS.TV - Akibat tergerus erosi, satu unit rumah dua lantai roboh dan terekam kamera warga di wilayah Pasirkaliki, Cimahi Utara, Jawa Barat. <br /> <br />Inilah visual amatir detik-detik saat rumah dua lantai tersebut roboh pada Jumat (27/1/2023) siang. <br /> <br />Baca Juga Banjir Bandang Terjang Manado, Sejumlah Penerbangan Tertunda Akibat Cuaca Buruk di https://www.kompas.tv/article/372576/banjir-bandang-terjang-manado-sejumlah-penerbangan-tertunda-akibat-cuaca-buruk <br /> <br />Diduga rumah itu roboh akibat pondasi bangunan sudah lama retak, serta bagian pondasi yang tergerus erosi. <br /> <br />Tidak ada korban dalam kejadian ini dan peristiwa ini masih ditangani badan penanggulangan bencana daerah dan polisi. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/372578/rumah-dua-lantai-roboh-diduga-akibat-pondasi-bangunan-yang-tergerus-erosi

Buy Now on CodeCanyon