ACEH UTARA, KOMPAS.TV - Ratusan rumah di 2 desa dalam Kecamatan Samudera, terendam banjir akibat jebolnya tanggul Sungai Pasee di Aceh Utara, Aceh. <br /> <br />Warga terpaksa mengungsi ke tempat lebih tinggi dan tidak sempat menyelamatkan harta benda dari genangan banjir. <br /> <br />Baca Juga Kemensos Salurkan Bantuan Logistik dan Santunan Uang Rp15 Juta kepada Korban Meninggal Banjir Manado di https://www.kompas.tv/article/372839/kemensos-salurkan-bantuan-logistik-dan-santunan-uang-rp15-juta-kepada-korban-meninggal-banjir-manado <br /> <br />Banjir merendam permukiman warga di Desa Cenning dan Desa Wara, Kecamatan Malangke Barat dan Kecamatan Baebunta Selatan, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan, Sabtu (28/01) sore. <br /> <br />Ketinggian banjir bervariasi mencapai 120 cm, banjir diakibatkan hujan deras dan tanggul Sungai Rongkong di Desa Lembang-Lembang jebol. <br /> <br />Warga mengungsi ke sejumlah tempat seperti tempat pengungsian yang telah disediakan dan rumah kerabat atau keluarga. <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/372857/imbas-tanggul-jebol-ratusan-rumah-warga-di-aceh-utara-dilanda-banjir-setinggi-120-cm
