Surprise Me!

Pembelaan Sambo Cs, Ingin Limpahkan Kesalahan ke Eliezer? | NEWS OR HOAX

2023-01-31 38 Dailymotion

KOMPASTV - Agenda sidang pembacaan pembelaan kelima terdakwa kasus pembunuhan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat dilaksanakan selama dua hari berturut-turut. <br /> <br />Kuat Maruf menjadi terdakwa pertama yang menyampaikan pembelaan atas dakwaan kasus pembunuhan berencana Brigadir Yosua. <br /> <br />Baca Juga Heboh Perumahan Elit Khusus Warga Tiongkok di Bekasi - NEWS OR HOAX di https://www.kompas.tv/article/369164/heboh-perumahan-elit-khusus-warga-tiongkok-di-bekasi-news-or-hoax <br /> <br />Disusul oleh Ricky Rizal dan Ferdy Sambo yang juga menyampaikan pembelaannya pada Selasa (24/01/23). <br /> <br />Mereka mengaku bahwa mereka tidak mengetahui dan tidak merencanakan pembunuhan terhadap Brigadir Yosua. <br /> <br />Baca Juga Jalanan Berlubang Gara-gara Ada Sumur Resapan? NEWS OR HOAX di https://www.kompas.tv/article/369158/jalanan-berlubang-gara-gara-ada-sumur-resapan-news-or-hoax <br /> <br />Sementara itu, Putri Candrawathi dan Richard Eliezer menyampaikan pembelaan diri terkait kasus pembunuhan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat pada Rabu (25/01/23). <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/373290/pembelaan-sambo-cs-ingin-limpahkan-kesalahan-ke-eliezer-news-or-hoax

Buy Now on CodeCanyon