Liverpool mendapat angin segar untuk memutus rentetan hasil buruk di liga.<br /><br />Jelang derby Merseyside, The Reds kemungkinan besar sudah bisa menurunkan lagi Virgil Van Dijk, Roberto Firmino, dan Diogo Jota. Ketiganya sudah terlihat kembali mengikuti sesi latihan.<br /><br />Absennya Van Dijk sejak Januari begitu terasa, selama itu Liverpool tak pernah menang dalam 4 laga terakhir liga.<br /><br />-----<br /><br />Penulis Naskah: Andika Gesta<br />VE: FG
