Surprise Me!

Resmi, Thiago Silva Perpanjang Kontrak di Chelsea hingga 2024

2023-02-12 2 Dailymotion

INGGRIS, KOMPAS.TV - Kerjasama Chelsea dengan Thiago Silva terus berlanjut, setelah bek brasil itu baru saja meneken kontrak baru hingga 2024. <br /> <br />Thiago Silva resmi memperpanjang masa baktinya di Chelsea hingga Juni 2024. <br /> <br />Konsistensi penampilannya bersama si biru, membuat Graham Potter membutuhkannya untuk menjadi leader bagi para pemain muda. <br /> <br />Silva telah menjalani 74 laga di Liga Primer Inggris sejak bergabung dengan Chelsea pada 2020. <br /> <br />Kapten timnas Brasil itu, telah memenangkan liga champions, piala super eropa dan piala dunia antarklub selama berkarir di London Barat. <br /> <br />Baca Juga Bundesliga Jerman 2022-2023, Borussia Dortmund Tekuk Werder Bremen di Stadion Weser di https://www.kompas.tv/article/377754/bundesliga-jerman-2022-2023-borussia-dortmund-tekuk-werder-bremen-di-stadion-weser <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/377756/resmi-thiago-silva-perpanjang-kontrak-di-chelsea-hingga-2024

Buy Now on CodeCanyon