Surprise Me!

Menjelajahi Air Terjun Pagaran Gala-Gala, Surga Tersembunyi di Hutan Bukit Barisan

2023-02-14 2 Dailymotion

MEDAN, celebrities.id - Pesona alam Bukit Barisan membentang di wilayah Kabupaten Mandailing Natal, Sumut.<br /><br />Hutan yang masih terjaga kelestariannya ini menyimpan keindahan air terjun Pagar Gala-Gala. <br /><br />Aliran deras air terjun ini berada di Desa Pagaran Gala-Gala di Mandailing Natal.<br /><br />Air terjun setinggi 35 meter ini, memiliki air yang sangat jernis dan menyegarkan. <br /><br />Tak heran, setiap akhir pekan kawasan itu selalu ramai dikunjungi wisatawan.<br /><br />Untuk mencapai air terjun Pagaran Gala-Gala di tengah hutan Bukit Barisan pengunjung bisa melalui jalur dari Kota Panyambungan. <br /><br />Dibutuhkan waktu sekitar satu jam dari Kota Panyambungan untuk sampai di air terjun yang memiliki pesona luar biasa itu.<br /><br /> <br />Reporter : Husein Lubis <br />Produser: Erlangga Agung Asmoro

Buy Now on CodeCanyon